Rabu, 12 April 2023

Fungsi Loadcell pada Timbangan Digital

Posted at  10.23  |  in  




timbanganindonesia-Bagi pengguna Timbangan Digital/Neraca Digital sepertinya cukup penting mengetahui bagian-bagian dari jenis timbangan yang digunakan. Hal ini penting karna setiap komponen pada timbangan digital membutuhkan perlakuan dan perawatan yang tepat untuk meminimalkan resiko kerusakan. Salah satu bagian penting dari perangkat timbangan elektronik adalah Loadcell.

Nah, apakah Loadcell itu dan apa saja fungsinya?
x

Bisa dikatakan Loadcell adalah komponen utama sebuah timbangan digital. Hal ini sangat beralasan karna tingkat keakurasian sebuah timbangan digital sangat tergantung dari jenis maupun tipe Loadcell yang digunakan. Secara spesifik Loadcell adalah sensor berat, dimana ketika Loadcell diberi beban (berat) pada inti besinya otomatis nilai resistensi pada strain gauge mengalami perubahan.

Loadcell sendiri terdiri dari empat kabel. Dua kabel berfungsi sebagai eksistensi sedangkan dua kabel sisanya sebagai sinyal keluaran.

Sering terjadi keluhan timbangan cepat rusak atau error yang disebabkan karena loadcell yang digunakan. Banyak faktor yang perlu diperhatikan sewaktu membeli timbangan digital agar terhindar dari kerugian besar.

Sekarang telah hadir di Indonesia timbangan digital T-Scale dengan bermacam-macam produk yang ditawarkan. Semua jenis timbangan T-Scale dibekali dengan sistem Loadcell terbaik yang lebih awet dan tidak mudah rusak karena dirancang dengan komponen-komponen pilihan.

Dengan jaminan garansi all item Anda bisa memilih timbangan digital sesuai kebutuhan seperti: Timbangan Lantai, Timbangan Retail, Timbangan Pos, Timbangan Gantung, Timbangan Pallet dan sebagainya. Setiap produk timbangan digital T-Scale terdiri dari beberapa tipe, Anda bisa memilih salah satu atau beberapa diantaranya sesuai kapasitas timbangan yang Anda butuhkan.

Share this post

About Naveed Iqbal

Nulla sagittis convallis arcu. Sed sed nunc. Curabitur consequat. Quisque metus enim venenatis fermentum mollis. Duis vulputate elit in elit. Follow him on Google+.

0 komentar:

About-Privacy Policy-Contact us
Copyright © 2013 Timbangan Indonesia. Blogger Template by Bloggertheme9
Published..Blogger Templates. Powered by Blogger.
back to top